Buka Peringatan Malam Nuzulul Qur’an, Sekda Thamrin: Kuatkan Ukhuah Islamiah Melalui Semangat Gotong Royong
LAMSEL, INFODESAKU – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Lampung Selatan, Thamrin, membuka acara Peringatan Malam Nuzulul Qur’an 17 Ramadan 1445 Hijriah di Masjid Jami’al Hikmah, Desa Karang Anyar, Kecamatan Jati Agung, pada…