SMKN 2 Kalianda Ikuti Festival Lomba Gamolan PSPM 2020, Tingkat SD SMP SMA Dan Mahasiswa Secara Virtual

LAMSEL, INFODESAKU – Acara lomba Festival Gamolan secara Virtual PSPM 2020, yang di selenggrakan oleh Universitas Lampung (Unila) tujuan bertujuan dalam rangka menuju Kemandirian Bangsa yang digelar dan di buka Pendaftaran dibuka sejak pada Tanggal (10/11 hingga 15/12/2020) lalu.

Dalam kegiatan ini sekolah Menenengah Kejuruan Negeri (SMKN) 2 Kalianda ikut andil sebagai peserta dengan harapan dapat menambah kegiatan yang fositif di masa pandemi Covid 19 ini. Dijelaskan bahwa acara Festival Gamolan Virtual ini merupakan agenda kesenian Khas Nusantara, yang boleh diikuti oleh seluruh Indonesia. Sabtu, (19/12/2020).

Lomba Festival Gamong Virtual PSPM ini bertujuan untuk meningkatkan simpati dan empati masyarakat khususnya anak muda penerus bangsa ini akan Kesenian dan Budaya yang ada di Indonesia.

Juga di jelaskan dalam penilaian dalam acara Festival Gamolan ini, dinilai dari Tehnik, Aransemen, Interpretasi dan Penampilan. Untuk yang juara akan mendapatkan Piagam dan Uang Pembinaan.

Menurut Syariyanto kegiatan ini sengaja kami ikuti dan menjadi sebagai peserta suapaya anak didik kami lebih mencintai kesenian daerah sendiri, berkreatifitas dan harapan jadi pemenang lomba.

” Supaya kegiatan ini siswa dapat mengapresiasikan dan menjadi pemenang.” Singkat Kepala Sekolah SMKN 2 Kalianda ini yang juga guru agama Islam.

Laporan : (Ambi/RY5)

Related posts

Peringati Hari Kebangkitan Nasional, Camat Bilang Begini

Pemdes Bantar Jati Bersama Masyarakat Laksanakan BBGRM XX 2023 di Dua Titik

Ini Kata Kades Agom Maryono Di Akhir-Akhir Jabatannya