Bupati Bogor Boling Ke Leuwisadeng, Camat Berharap Bupati Wujudkan Aspirasi Warganya.

BOGOR, INFODESAKU – Agenda Boling (Rebo Keliling) pada tanggal 3 Juli 2019, Bupati Bogor berkunjung Ke Pesantren Daarul Rahman Leuwisadeng dalam rangka silaturahmi, menyampaikan program pemerintah dan Mendengarkan aspirasi warga. Acara dihadiri unsur SKPD, Muspida, Kepala Desa, Ketua MUI Kecamatan, Tokoh Masyarakat, Ormas dan OKP. Rabu, (03/07).

Bupati Bogor, Ade Munawaroh, dirinya mengatakan momen ini sangat penting untuk menyapa warga,, tanya jawab dengan masyarakat, berinteraksi dengan warga, pertayaan ya kami tampung dan dijawab langsung lalu dapat masukan untuk program pemerintah daerah.

“Pertemuan ini tidak mubadzir, Sangat bermanfaat tanpa tidak ada pertemuan pemerintah tidak akan tau apa saja permasalahan diwilayah, karena disetiap daerah permasalahannya berbeda-beda. Yang terpenting masyarakat mendengarkann apa yang disampaikan pemerintah daerah,” ujarnya.

Lanjut. kata Ade Yasin, Dalam percepatan infrastruktur banyak desa-desa tidak terurus dan terabaikan karena segi aturan dan lain sebagainya. misalkan bantuan keuangan dari pemerintah daerah jangan sampai dikucurkan tidak ada program.

Salahsatunya Program ,RTLH kami akan tinjau kembali telah sejauh mana perkembanganya. Diketahui karena bantuan tidak hanya dari kabupaten, melainkan dari Provinsi dan Pusat. Bidang Pendidikan, Persoalan Sarana dan Prasarana Sekolah pun kami akan targetkan Sekolah yang tingkat kerusakan ringan, sedang hingga berat dalam waktu tiga tahun ini selesai.

selain itu kami juga fokus pada infrastruktur akses Wisata, pemerintah daerah akan kembangkan hal itu, dikarenakan itu potensi yang dapat dinikmati oleh masyarakat.

“Jika dikembangkan pertumbuhan ekonomi masyarakat akan lebih meningkat,” ungkapnya.

Disaat mengisi sambutanya, Camat Leuwisadeng. Pepep Hamdi, menjelaskan program isu strategis kecamata Leuwisadeng. ada sembilan diantaranya leuwisadeng didominasi pegunungan view yang menarik menjadi magnet perhatian wisatawan. Dengan memamfaatkan potensi wisata alam, panorama alam wangun jaya.(Pawaja), Wisata gunung Sereh. Lalu Bidang pemberdayaan, UKM, Bumdes, Bank Sampah, Membangun Kantor Kecamatan, kantor Polsek, Kantor Koramil. Serta peningkatan pelayanan kesehatan, Puskesmas.

“Diharapkan, Perintah Daerah melalui hadirnya bupati bogor, bupati dapat mewujudkan aspirasi warga kami hingga terealisasi melalui program pancakarsanya.” pungaksnya.

Laporan : Iwan/Fauzi

Related posts

Iwan Setiawan Akan Bangun Akses Jalan Kawasan Wisata Lebih Baik, Untuk Mendorong Babakan Madang Sebagai Wilayah Destinasi Wisata

Iwan Setiawan Pastikan Pengamanan Idul Fitri 1444 H Berjalan Dengan Baik

Melalui Layanan Samsat Ngabuburit, Pemkab Bogor Sinergi Dengan Samsat Tingkatkan Budaya Taat Pajak